KUMPULAN UCAPAN HARI SANTRI DALAM BAHASA INDONESIA LENGKAP!

Assalamualaikum, Hari Santri Nasional (HSN) diperingati dengan puncak upacara pada hari Kamis (22/10). Hari ini adalah hari sejarah pembacaan Resolusi Jihad oleh KH Asyim Asy'ari yang kemudian ditetapkan melalui Nomor 22 tahun 2015 pada pemerintahan Presiden Jokowi sebagai Hari Santri. Hari Santri di Indonesia diidentikkan dengan semangat Juang (Jihad) mempertahankan Kemerdekaan. Jihad merupakan kata serapan dari bahasa Arab, memiliki arti “mengerahkan segenap potensi diri untuk melakukan sesuatu” atau perjuangan dan Kata santri menurut Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI) berarti orang yang mendalami agama Islam. Itulah sekilas tentang pengertian hari Santri dan Resolusi Jihad. Untuk lebih lengkap silakan lanjut membaca hanyacoretankami.blogspot.com, - Sebagai sambutan peringatan Santri Nasional juga pasti sebelumnya pemerintah atau perorangan akan mengucapkan selamat menyambut hari Santri. Selain mengucapkan Selamat Hari Santri dengan bahasa Arab bahkan bahasa Inggris, tentu akan lebih bermakna apabila disampaikan dengan kata ke dalam bahasa Indonesia, sebagai bentuk aplikasi dari Sumpah Pemuda yang beberapa hari setelah ini kita akan memperingatinya. Ini juga memaknai bahwa kalau kita menggunakan bahasa Indonesia akan menambah kidmat penyambutan maupun perayaan hari Santri, tetapi itu tidak jadi masalah yang terpenting kita senantiasa teguh dan Ikhlas melaksanakan upacara Nasional kita. Pada kesempatan kali ini hanyacoretankami akan berbagi kata-kata/kalimat ucapan Selamat Hari Santri dalam bahasa Indonesia, siapa tahu ada yang sedang membutuhkan... Bisa langsung dilihat di bawah tulisan hanyacoretankami.blogspot.com

https://hanyacoretankami.blogspot.com/


1) Selamat menyambut hari Santri!. Santri Sehat Indonesia Kuat!


2) Selamat menyambut hari Santri, semoga Allah SWT senantiasa memberikan rahmat nugerah kesehatan kepada kita semua


3) Selamat Hari Santri, semoga Allah SWT senantiasa memberikan kesejahteraan dan keselamatan kepada semua masyarakat Indonesia


4) Selamat Hari Santri Indonesia, semoga Allah SWT senantiasa memberikan keselamatan dan kesehatan kepada semua santriwan dan Santriwati menuju Indonesia kuat


5) Selamat menyambut hari Santri dan selamat mengikuti upacara pada hari kamis, 22 Oktober 2020!


6) Selamat menyambut hari Santri, kepada kita semua khususnya umat Islam dimanapun berada


7) Selamat menyambut hari Santri, Semoga Allah senantiasa memberikan kesejahteraan dan keselamatan kepada semua insan Pondok Pesantren khususnya Kaum Santri Nasional


8) Selamat Hari Sumpah Pemuda 2020, Mari lanjutkan dangan Sumpah (Ikrar) Santri dalam terus menjaga persatuan Bangsa sebagai wujud bela negara untuk melanjutkan semangat Juang (Jihad) mempertahankan Kemerdekaan.


9) Selamat Hari Santri, semoga bakti kita dapat memberikan kesejahteraan dan keselamatan baik itu bagi diri kita sendiri maupun persatuan

https://hanyacoretankami.blogspot.com/



Baca:


10) Selamat Hari Santri, semoga di hari Nasional yang baik ini kita semua diberikan keselamatan, kesejahteraan, dan kesehatan


11) Selamat Santri, Semoga pelaksanaan upacara pada hari kamis, 22 Oktober 2020 diberi kelancaran dan mengikuti protokol kesehatan guna mencegah penyebaran covid-19


12) Hari Santri adalah hari bangsa Indonesia bukan hanya miliki insan Pesantren, jadi mari bergandeng tangan dengan memperingatinya bersama, , semoga Allah SWT senantiasa memberikan kesejahteraan dan keselamatan kepada semua masyarakat secara Nasional


Happy Santri Day! Selamat Hari Santri dari sahabat di hanyacoretankami.blogspot.com!

Post a Comment for "KUMPULAN UCAPAN HARI SANTRI DALAM BAHASA INDONESIA LENGKAP!"